Setelah Lulus Kuliah Dari University of the West of England- Bristol- Inggris Jurusan Graphic Design, Amanda Caesa Memilih Melanjutkan Karier Sebagai Artis
17 - Sep - 2023 | 00:34 | kategori:SelebritiJakarta. Seputar Nusantara. Aktris dan penyanyi Amanda Caesa kini memilih melanjutkan karier sebagai aktris setelah lulus kuliah dari University of the West of England jurusan Graphic Design.
Ia mendapatkan gelar Bachelor of Arts pada Juli lalu setelah setahun kuliah di Bristol, Inggris.
” Sekarang entertainment sih, mungkin graphic design-nya side job. Atau nanti aku akan buka bisnis sendiri. Mungkin ke depannya sih, kalau sekarang belum ada yang pasti tapi entertainment dan musik pastinya,” ucap Amanda Caesa, saat ditemui di daerah Blok M, Jakarta Selatan, Jumat (15/9/2023).
Amanda mengambil kuliah jurusan desain grafis karena menyukai segala jenis seni. (kompas.com/ Ath)
BERANDA | RSS 2.0 | KATEGORI: Selebriti | Both comments and pings are currently closed.
Tulisan dengan Kategori Selebriti
- Setelah Lulus Kuliah Dari University of the West of England- Bristol- Inggris Jurusan Graphic Design, Amanda Caesa Memilih Melanjutkan Karier Sebagai Artis
- Artis Dinar Candy Buka- bukaan Soal Pasangan Baru, Setelah Putus Dari Ridho Ilahi, Dinar Candy Mengungkapkan Dirinya Tengah Dekat Dengan Seseorang
- Malam Terakhir Agung Hercules Sebelum Meninggal
- Jadi Caleg DPR RI 2014- 2019 dari PKPI, Model Seksi Destiara Talita Jarang ke Daerah Pemilihan dan Tak Tahu Saingan
- Desy Ratnasari Momong 2 Anak
- Cut Tari Mengaku Berhubungan Badan dengan Ariel Kurang dari 3 Kali
- Presenter Mandala Shoji Nikah Dengan Deanova
- Keluarga Azhari Ramaikan Musik
- Penyanyi Syahrini Jadi Langsing
- KH. Zainuddin MZ Janji Akan Biayai Operasi Pengembalian Keperawanan Penyanyi Dangdut Aida Saskia
- Cut Tari Stres, Dirawat di Rumah Sakit
- Profil Artis Gaek : Pong Harjatmo
- Cinta Terlarang Krisdayanti dan Raul
- Jupe Tantang Gaston Nikahi Dia
- Pihak Cut Tari Imbau Agar Tersangka Lainnya Segera Mengaku
- Luna Maya dan Cut Tari Juga Dijerat Dengan Undang- Undang Pornografi
- Profil Artis & Bintang Iklan : Cut Tari
- Ririn Dwi Ariyanti Siap Menikah
- Profil Penyanyi Lagu Religi : Sulis
- Profil Artis Ternama : Dian Sastrowardoyo