Antasari Azhar CS Dikawal Ketat Menuju Pengadilan Negeri Jakarta Selatan
11 - Feb - 2010 | 02:27 | kategori:HukumJakarta. Seputar Nusantara. Pengawalan lebih ketat diberikan pihak kepolisian kepada Antasari Cs. Tidak tanggung-tanggung, ada sepuluh rangkaian mobil yang akan membawa para terdakwa kasus pembunuhan Nasrudin Zulkarnaen ini ke Pengadilan Negeri Jakarta Selatan. Pantauan media, Kamis (11/2/2010), di Mapolda Metro Jaya, Jl Sudirman, Jakarta, tiga mobil patroli dan dua motor petugas mengawal di depan dan di bagian belakang rangkaian tujuh buah mobil, yang membawa para terdakwa.
Iring-iringan kendaraan masih terparkir dengan mesin menyala persis di depan Direktorat Kriminal Khusus Polda Metro Jaya. Para terdakwa ini umumnya tampak tenang. Williardi Wizard, Jerry Hermawan Lo, dan Sigid Haryo Wibisono sesekali mengumbar senyum.
Mereka berdiam di kendaraan masing-masing yang disiapkan oleh petugas Kepolisian. “Ini menunggu Pak Antasari,” jelas seorang petugas. ( Aziz )
BERANDA | RSS 2.0 | KATEGORI: Hukum | Both comments and pings are currently closed.
Tulisan dengan Kategori Hukum
- Presiden Prabowo Subianto Ungkap Rencana Evakuasi 1.000 Warga Gaza ke Indonesia
- Hakim Erintuah Damanik Pembebas Ronald Tannur Akui Pernah Mencoba Bunuh Diri
- PSU Papua Diupayakan Menggunakan APBD
- Terpidana Korupsi Dipindah ke NK
- KPK Beri Penjelasan Hasto Belum Ditahan
- Sekjen PDI Perjuangan Tersangka KPK
- PKB Ingatkan Gus Miftah Jangan Olok- Olok
- Hakim MK Anwar Usman Dicopot dari Jabatan Ketua Mahkamah Konstitusi
- Para Kepala Dinas Kota Bekasi Dipanggil KPK
- Instruksi Jokowi Soal Antikorupsi
- Marahnya Jokowi, Anggaran Kesehatan Rp 75 Triliun Baru Terpakai 1,53 Persen
- KPK Tetapkan Walikota Kendari & Calon Gubernur Sultra sbg Tersangka Suap
- Kisah TKW Yang Dijual
- Hari Ini Ba’asyir Disidang
- ICW : DPR Khianati Agenda Pemberantasan Korupsi
- Sumbangan Pengusaha Rp 7,5 Miliar
- Farhat Abbas Tak Akan “Jual” Ayahnya
- BTB Harus Bisa Goyang Koruptor
- Hotel Crystal Saksi Bisu Pertemuan Para Mafia Hukum
- Kasus Gayus Tambunan, ICW Desak Polisi Segera Temukan Imam Cahyo